TENTANG JARINGAN KOMPUTER (LAN)

Saya akan menerangkan tentang sejarah jaringan komputer. Di zaman modern ini siapa yang tidak mengenal tentang jaringan komputer, mari bersama sama kita mengenal jaringan komputer, kita ulas dari sejarahnya .

Sejarah jaringan komputer pada sekitar tahun 1940’an di Amerika ada penelitian yang ingin mengembangkan perangkat  komputer  secara bersamaan, dan pada tahun 1950’an akhirnya jaringan komputer dikembangkan menjadi super komputer, berkembangnya super komputer di akibatkan karena mahalnya perangkat komputer, lalu muncul ide distribusi proses berdasarkan waktu yang di kenal yaitu TSS (Time Sharing System), maka bentuk pertama kali jaringan komputer diaplikasikan, saat sistem TSS di aktifkan maka beberapa terminal seri mulai terhubung ke sebuah host komputer, lalu proses ini berkembang menjadi  proses distribusi. Ketika harga harga komputer mulai menurun dan konsep distribusi sudah matang maka pengguna komputer sudah sudah mulai beragam, maka itu mulailah berkembangnya suatu jaringan yang disebut LAN (Local Area Network) 

Jaringan LAN sering beranggapan tentang universitas di Hawai , karena disana ingin menghubungan antara komputer yang satu dengan yang lain, lalu muncul vendor NIC  (Network Interface Card) seperti IBM (International Business Machines Corporation), Tplink dan Dlink. NIC adalah sebuah kartu yang berfungsi sebagai jembatan dari komputer ke sebuah jaringan komputer. Karena banyak nya vendor maka mucul ISO ( International Organization for Standartdization) membuat aturan yaitu Protokol.

* Pengertian Protokol : perangkat aturan yang di gunakan dalam jaringan,  aturan main yang mengatur komunikasi diantara beberapa komputer di dalam sebuah jaringan sehingga komputer-komputer anggota jaringandan komputer berbeda platform dapat saling berkomunikasi, . Protokol ada banyak contoh yaitu TCP, TCP IP, DNS, DHCP, NTP, HTTP (S), Telnet, BOOTP, FTP. 

1. TCP ( Transmission Control Protocol)

2. TCP IP (  Transmission Control Protocol/Internet Protocol)

3. DNS ( Domain Name Server,)

4. DHCP (Dynamic Host Configuration Protocol)

5. NTP (Network Time Protocol) 

6. HTTP (Hypertext Transfer Protocol)

7. Telnet (Tellecomunication Network Protocol)

8. BOOTP(Bootstrap Protocol)

9. FTP (File Transfer Protocol)

Tinggalkan komentar